Find Us On Social Media :

Bukan karena Menangis, Ternyata Ini Penyebab Mata Kucing Sering Berair

Ternyata ada beberapa penyebab mengapa kucing suka mengeluarkan air matanya.

Kalau mata kucing menunjukkan gejala-gejala seperti itu, bisa jadi kucingmu sedang mengalami gangguan kesehatan.

Misalnya karena terserang suatu penyakit.

Kalau menemukan kucing peliharaanmu dengan kondisi mata seperti itu, jangan ragu untuk membawanya ke dokter hewan, ya.

Nah, di samping itu, mata kucing yang berair sehingga tampak seperti menangis juga bisa disebabkan oleh hal lain.

2. Menghindari Benda Asing

Mata kucing mungkin berair saat ada benda asing yang masuk ke dalam mata, Kids.

Contoh benda asing tersebut di antaranya adalah debu atau bisa jugu bulu-bulu mereka sendiri.

Baca Juga: Enggak Perlu Bingung, Begini Cara Merawat Kucing Baru serta Hal-hal yang Perlu Dipersiapkan

Nah, kucing akan mengeluarkan air mata untuk membersihkan benda-benda asing yang masuk ke matanya tersebut.

O iya, mata kucing juga bisa berair saat tergores ketika sedang asyik bermain.

Selain itu, mata kucing juga bisa menjadi berair dikarenakan ada cacing mata.

Cacing mata ukurannya sangat kecil dan bisa sangat mengganggu.