Menurut penelitian, mengonsumsi vitamin K dapat menjada kepadatan mineral pada tulang dan menekan risiko patah tulang pinggul.
2. Darah pada Luka Sulit Membeku
Tanda tubuh kekurangan vitamin K adalah darah pada luka sulit membeku. Bahkan membutuhkan waktu lebih lama.
Nah, jika kehilangan banyak darah maka dapat membahayakan tubuh.
3. Radang Sendi
Salah satu tanda tubuh kekurangan vitamin K adalah mengalami radang sendi.
Ini dikarenakan tulang dan tulang rawan enggak mendapatkan semua mineral yang dibutuhkan. Sehingga kondisi tersebut dapat memicu risiko osteoartritis.
Baca Juga: Ditandai dengan Mual dan Muntah, Inilah 5 Tanda Tubuh Kelebihan Air Putih yang Perlu Diketahui
Jantung yang bermasalah dapat menandakan bahwa tubuh kekurangan vitamin K.
Jika kadar vitamin K rendah, maka kalsium akan tersimpan dalam jaringan lunak seperti arteri bukan di tulang, Kids.