GridKids.id - Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), tanah adalah bahan-bahan dari bumi.
Tanah merupakan campuran dari berbagai bahan, baik secaar alami maupun karena penambahan.
Kids, tahukah kamu apa saja macam-macam warna tanah?
Warna tanah enggak hanya cokelat atau hitam saja, lo. Warna tanah dapat menunjukkan kondisi tanah.
Warna tanah dipengaruhi oleh beberapa hal, seperti bahan organik, keberadaan unsur besi, kandungan air, dan mineral.
Ini menyebabkan warna tanah enggak rata karena kandungan tersebut sulit bercampur dengan tanah.
Untuk lebih lengkapnya, simak ulasan di bawah ini tentang macam-macam warna serta penyebabnya.
Macam-Macam Warna Tanah dan Penyebabnya
Dikutip dari Kompas.com, warna tanah ialah salah satu bentuk fisik yang menentukan sifat tanah.
Baca Juga: Jenis-Jenis Polutan Penyebab Pencemaran Tanah, Materi Kelas 7
Berikut ini merupakan macam-macam warna tanah dan penyebabnya, antara lain:
1. Cokelat