Find Us On Social Media :

Sering Disamakan, Macaron dan Macaroon Ternyata Dua Kue yang Berbeda

Macaron adalah kue kering yang berbasis meringue dengan warna yang beragam dan cantik.

Dari segi proses pembuatan macaron membutuhkan upaya yang lebih karena perlu kesabaran dan keahlian juga ketepatan rasio.

Sedangkan macaroon hanya perlu sekitar 10-20 menit dengan resep yang cukup mudah untuk diikuti.

Nah, Kids, sekarang kamu tahu bahwa macaron dan macaroon adalah dua jenis kue kering yang berbeda, ya.

Dari penjelasan di atas kamu jadi tahu kalau pelafalan yang berbeda ternyata bisa menjelaskan dua sajian kue yang berbeda.

Baca Juga: Sejarah Fortune Cookie, Kue Keberuntungan yang Diakui Tiga Negara

----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.