Find Us On Social Media :

Frasa: Pengertian serta Jenisnya Berdasar Macam Kata dan Struktur

Pengertian Frasa dan Jenisnya

Jenis Frasa Berdasarkan Macam Katanya

Berdasarkan jenis katanya, frasa bisa dibagi jadi 5 jenis, yaitu:

Terbentuk dari gabungan kata benda dan bisa digunakan sebagai pengganti kata benda.

Contoh: ‘Aku mendapat hadiah ulang tahun berupa tas jinjing berwarna putih’.

Kata ‘tas jinjing’ merujuk pada frasa kata benda.

Terbentuk dari gabungan kata kerja dan bisa dipakai sebagai pengganti kata kerja.

Contoh: ‘Aan pergi ke sekolah untuk menuntut ilmu’.

Kata ‘pergi ke sekolah’ merujuk pada frasa kata kerja.

Baca Juga: Jenis Kalimat Pasif: Transitif, Intransitif, Tindakan, dan Keadaan