Find Us On Social Media :

Contoh Kegiatan Gotong Royong di Sekolah, Materi Kelas 4 SD Tema 4

Salah satu contoh kegiatan gotong royong adalah membersihkan ruang kelas.

Di bawah ini adalah manfaat dari gotong royong di sekolah, yaitu:

1. Menumbuhkan kebersamaan sesama warga sekolah.

2. Membina hubungan sosial.

3. Mempererat tali persabahabatan.

4. Belajar untuk bekerja sama.

5. Enggak membeda-bedakan teman satu dengan yang lain.

6. Menumbuhkan sikap bekerja keras.

Nah, itulah pembahasan mengenai contoh gotong royong di sekolah, materi kelas 4 SD tema 4.

Baca Juga: Bentuk Pengamalan Sila Kedua Pancasila di Sekolah, Materi Kelas 4 SD Tema 4

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.