Find Us On Social Media :

Contoh Kegiatan Gotong Royong di Sekolah, Materi Kelas 4 SD Tema 4

Salah satu contoh kegiatan gotong royong adalah membersihkan ruang kelas.

Contoh Kegiatan Gotong Royong di Sekolah

Gotong royong merupakan suatu kegiatan yang bersifat sukarela dan dilakukan bersama-sama supaya kegiatan yang dikerjakan dapat lancar, ringan, dan mudah.

Berikut ini merupakan beberapa contoh kegiatan gorong royong di sekolah, antara lain:

1. Membagi jadwal piket secara adil antara anggota kelas.

2. Membersihkan toilet bersama.

3. Membersihkan taman sekolah.

Baca Juga: Segitiga: Sifat-Sifat, Jenis, dan Contohnya, Materi Kelas 4 SD Tema 4

4. Mengumpulkan sampah dan membuangnya pada tempat sampah.

5. Membersihkan ruang kelas bersama anggota kelas.

6. Membersihkan tempat ibadah.

Nah, selain itu gotong royong di sekolah juga bermanfaat lo, Kids.