Find Us On Social Media :

Jangan Abaikan Lagi, Ketahui 4 Dampak Tubuh Kelebihan Protein

Ketahui dampak tubuh kelebihan protein, apa saja?

1. Peningkatan Berat BadanMengonsumsi makanan yang tinggi protein dapat mengurangi berat badan secara singkat.Namun, efek jangka panjangnya justru akan menimbulkan kelebihan berat badan atau obesitas.Hal ini terjadi karena makanan yang tinggi protein mengandung banyak lemak seperti daging merah.Oleh karena itu, kita harus terus memperhatikan apa yang kita konsumsi dan membatasi protein sesuai dengan rekomendasi yang disarankan.2. Penumpukan Keton dan Bau MulutMengonsumsi makanan berkarbohidrat seperti nasi dan makanan yang berprotein tinggi dapat menyebabkan tubuh mengalami ketosis.Kondisi tersebut membuat zat kimia keton menumpuk dalam tubuh sehingga menyebabkan bau pada mulut.Selain itu, penumpukan keton juga dapat membahayakan ginjal kita.

Baca Juga: Jangan Diabaikan, Ternyata Ini 4 Dampak Tubuh Kekurangan Protein