Peranan Organisasi Infrastruktur Politik
Infrastruktur politik dibagi menjadi 4 bagian yang memiliki peranannya masing-masing. Berikut ini peranan organisasi infrastruktur politik, antara lain:
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), partai politik adalah perkumpulan orang yang seasas, sehaluan, dan setujuan di bidang politik.
Partai politik memiliki anggota yang berorientasi, terorganisir, dan memiliki nilai tertentu.
Peranan dari partai politik mendapatkan kekuasaan politik dengan cara konstitusional.
Baca Juga: Contoh dan Bentuk Kerja Sama ASEAN di Bidang Politik dan Keamanan
Enggak hanya itu, partai politik juga memiliki badan hukum dan diakui oleh undang-undang.
Media komunikasi politik merupakan salah satu alat politik yang berfungsi untuk menyampaikan informasi mengenai politik.
Peranan media komunikasi politik sebagai penghubung politik yang hidup dalam masyarakat.