Find Us On Social Media :

Hindari Hal Ini, Begini Tips Memilih Bawang Merah dengan Kualitas yang Baik

Simak beberapa tips saat membeli bawang merah

1. Pilih bawang yang keras dan berat

Saat ingin membeli bawang merah, kamu harus memastikam untuk mengambil beberapa umbi lalu bandingkan dengan yang lain. Jika bawang merah memiliki tekstur yang keras dan berat, itu menandakan bahwa bawang merah masih segar dengan kualitas yang baik. 2. Hindari Bawang Merah yang Telah Bertunas Sebaiknya, jangan memilih bawang merah yang telah betunas. Hal ini dikarenakan tunas hijau pada umbi masih muda dan enggak dianjurkan untuk dimasak. Bawang merah yang sudah bertunas memiliki aroma dan rasa yang kurang kuat.

Baca Juga: Nyesel Baru Tahu, Ini Cara Tepat Menyimpan Cabai Agar Awet Hingga 3 Bulan, Mudah Banget