Find Us On Social Media :

Pancake Apel, Kue Dadar Manis yang Lezat dan Anti Ribet, Dapat Dicoba di Rumah

Cara membuat pancake apel, kue dadar manis di rumah.

Cara Membuat:

1. Siapkan wadah besar, campurkan tepung, baking powder, garam, gula, dan bubuk pala. Simpan sebagai adonan kering.

2. Kocok soda kue, telur, mentega, ekstrak vanila, dan susu pada wadah kecil.

3. Campurkan adonan telur ke dalam adonan kering, aduk sampai rata. Kemudian, masukkan apel parut ke dalam campuran adonan pancake.

4. Panaskan teflon dengan api kecil. Sendokkan adonan ke teflon yang sudah dipanaskan dan dioleskan sedikit minyak.

Baca Juga: Super Simpel, Gunakan 4 Bahan Ini untuk Membuat Kudapan Manis di Rumah

5. Masak selama 2 hingga 3 menit, pastikan di setiap sisi sampai berwarna cokelat keemasan.

6. Lakukan langkah serupa sampai adonan pancake habis.

7. Sajikan dengan siraman madu untuk menambah sedikit cita rasa.

Nah, itulah cara membuat pancake apel, kue dadar manis mudah dibuat di rumah.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.