Find Us On Social Media :

Pengaruh Positif dan Negatif Tayangan Televisi Bagi Kehidupan Masyarakat

Pengaruh positif dan negatif menonton televisi.

GridKids.id - Televisi menjadi benda elektronik yang sering dipakai oleh banyak orang, karena bersifat informatif dengan bentuk audio visual.

Kehadiran televisi tentu membawa pengaruh positif dan negatif untuk masyarakat.

Lalu apa saja pengaruh positif dan negatif dari televisi? 

Seperti yang kita tahu, televisi adalah media massa yang memiliki peran besar untuk memberikan informasi, mendidik dan menghibur.

Baca Juga: Perbedaan Televisi Analog dan Digital Serta Alasan Harus Segera Pindah

Pengaruh Positif TV

1. Menambah Wawasan

Televisi juga menyiarkan informasi ilmu pengetahuan yang bisa kita serap.