1. Memperbaiki suasana hati atau mood
Meletakkan garam di bawah kasur akan memberi manfaat yang baik untuk tubuh seperti memperbaiki suasana hati menjadi lebih baik, Kids.
Ini karena, garam bisa membuat tubu menjadi tenang atau rileks sehingga dapat memperbaiki suasana hati.
2. Mengatasi insomnia
Meletakkan garam di bawah kasur juga bermanfaat untuk mengatasi gangguan tidur atau insomnia yang dialami seseorang.
Baca Juga: Baik Bagi Tubuh, 6 Makanan Ini Mengandung Sumber Yodium Selain Garam Dapur, Apa Saja?
Ini karena, garam di bawah kasur membuat tubuh menjadi rileks dan tenang sehingga bermanfaat untuk menjaga kualitas tidur.
Orang dengan gangguan insomnia bisa melakukan cara ini agar tidur kembali berkualitas.
Selain itu, meletakkan garam di bawah kasur akan membuat tidur lebih cepat sehingga meningkatkan kualitas tidur, Kids.