GridKids.id – Mencegah terpaparnya COVID-19 bukan hanya melakukan vaksin saja, Kids.
Ini karena, vaksin COVID-19 bukan obat yang dapat melindungi 100 persen.
Baca Juga: Waspada! Ini Deretan Provinsi dengan Protokol Kesehatan di Bawah Standar, Mana Saja?
Oleh sebab itu, perlu menaati protokol kesehatan yang ketat agar engga terpapar COVID-19.
Untuk yang belum tahu, ada beberapa budaya baru yang harus diterapkan pada masa pandemi COVID-19 meski sudah mendapat vaksin.
Baca Juga: Apa Itu Bilangan Genap dan Ganjil? Ini Pengertian dan Perbedaannya
Lalu, apa saja budaya baru untuk menghindari paparan COVID-19? Yuk, kita cari tahu, Kids.