Find Us On Social Media :

Cara Membuat Teks Prosedur dan Contohnya, Lengkap dengan Unsurnya

Ini contoh dan cara membuat teks prosedur, Sudah tahu?

GridKids.id – Kids, apakah kamu tahu apa itu teks prosedur yang sering diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, Kids.

Teks prosedur secara umum berisi arahan atau langkah yang memberi instruksi untuk mengerjakan sesuatu.

Baca Juga: Rangkuman Jawaban Ide Pokok Beragamnya Flora dan Fauna Indonesia, Kelas 5 SD Tema 1

Dalam membuat teks prosedur, ada beberapa panduan atau langkah yang harus dilakukan secara urut.

Teks prosedur bisa dibuat atau dirancang dengan empat langkah.

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama

Lalu, bagaimana membuat teks prosedur dan apa saja langkah dalam membuat?

Struktur dan ciri-ciri teks prosedur

Struktur teks prosedur

Dalam membuat teks prosedur harus memerhatikan strukturnya, seperti:

Ciri-ciri teks prosedur

Bukan hanya struktur, dalam pembuatan teks prosedur harus memperhatikan ciri-ciri agar pembuatanya maksimal, ciri-ciri tersebut seperi:

Baca Juga: Rangkuman Jawaban Ide Pokok Kerukunan Umat Beragama di Indonesia

Jenis-Jenis teks prosedur

Teks prosedur ternyata memiliki beberapa jenisnya lho. Penasaran? Berikut jenis-jenis dalam teks prosedur:

Teks prosedur sederhana berisi dua atau tiga langkah saja, seperti cara mengoperasikan seterika atau ponsel.

Teks prosedur yang satu ini ada beberapa langkah yang dilalui serta ada jenjangnya untuk setiap tahapan atau proses, seperti contoh prosedur pembayaran sekolah atau pembayaran belanja daring.

Teks prosedur protokol adalah teks prosedur yang langkahnya atau alurnya dibolak balik namun tujuannya teteap sama dan tercapai, seperti cara memasak mi instan.

Contoh

Cara Membuat Telur Dadar di rumah

Untuk membuat telur dadar di rumah memerlukan bahan dan alat seperti:

Bahan

Alat yang dibutuhkan

Baca Juga: Rangkuman dan Jawaban Apa Ciri Khas Suku Minang, Tema 1 Kelas 4 Langkah-langkah pembuatan

  1. Jika bahan sudah siap langkah pertama potong secara tipis bawang merah, bawang putih, dan cabai rawit lalu letakkan dalam mangkuk atau wadah.
  2. Selanjutnya pecahkan telur ayam dan masukkan telur dalam mangkuk berisi bahan seperi bawang.
  3. Jangan memasukan cangkang telur ke dalam mangkuk karena akan memberikan dampak buruk, jika ada cangkang telur segera buang.
  4. Selanjutnya, tuangkan minyak goreang ke dalam penggorengan dan letakkan di atas kompor dengan api sedang atau kecil.
  5. Masukkan adonan ke penggorengan setelah minyak panas.
  6. Masak telur salam satu menit, kemudian balikan telur agar semua permukaan terkena penggorengan dan matang sempurna.
  7. Setelah matang sempurna atau berwarna kecoklatan bisa dihidangkan.

Contoh

Cara mengatur ponsel kepengaturan pabrik

Baca Juga: Rangkuman dan Jawaban Gagasan Pokok Suku Minang Tema 1 Kelas 4

Cara memblokir akun di Twitter

Nah, itulah langkah-langkah cara membuat teks prosedur yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.