GridKids.id – Kids, apakah kamu tahu apa itu teks prosedur yang sering diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, Kids.
Teks prosedur secara umum berisi arahan atau langkah yang memberi instruksi untuk mengerjakan sesuatu.
Baca Juga: Rangkuman Jawaban Ide Pokok Beragamnya Flora dan Fauna Indonesia, Kelas 5 SD Tema 1
Dalam membuat teks prosedur, ada beberapa panduan atau langkah yang harus dilakukan secara urut.
Teks prosedur bisa dibuat atau dirancang dengan empat langkah.
Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama
Lalu, bagaimana membuat teks prosedur dan apa saja langkah dalam membuat?