Find Us On Social Media :

Bukan Hanya COVID-19, Deretan Penyakit Ini Juga Menular dan Berisiko, Sudah Tahu?

Kenali penyakit menular selain COVID-19 sudah tahu?

Diare kronis perlu dicurigai sebagai akibat dari penyakit atau kelainan usus, seperti penyakit celiac atau penyakit Crohn, Kids.

Dehidrasi dan diare

Diare dapat menyebabkan seseorang kehilangan cairan dengan cepat dan berisiko mengalami dehidrasi, Kids.

Jika pasien dengan dehidrasi enggak menerima penanganan maka dapat timbul komplikasi yang serius dan mengancam nyawa.

Baca Juga: Apa Kamu Sadar? Ternyata Setiap 100 Tahun Selalu Terjadi Wabah Penyakit Menular yang Berbahaya, Ini Kasusnya

Gejala-gejala dehidrasi meliputi kelelahan, bibir dan selaput lendir mulut tampak kering, peningkatan denyut jantung, sakit kepala, pusing, rasa haus meningkat, dan frekuensi buang air kecil.

Penanganan diare terutama adalah melalui pemberian cairan pengganti (rehidrasi) baik melalui oral (minuman, larutan oralit) maupun melalui infus pada dehidrasi berat, Kids.

Penulis: Gazali Solahuddin

----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.