Find Us On Social Media :

Komorbid Selalu Dikaitkan dengan COVID-19, Ternyata Ini Penjelasannya

Selalu dikaitkan dengan COVID-19 ternyata ini penjelasannya dari komorbid.

GridKids.id - Dalam situasi pandemi COVID-19, banyak istilah yang muncul dan sering kita dengar melalui televisi, radio atau sosial media, Kids.

Salah satu istilah yang sering muncul ialah komorbiditas atau komorbid.

Baca Juga: Patut Diwaspadai, Ini Daftar Penyakit Penyerta yang Bisa Perparah Kondisi Seseorang Kalau Terpapar COVID-19

Istilah tersebut dipakai untuk menggambarkan kondisi sakit pasien, bukan hanya karena COVID-19.

Komorbid yang sering dialami pasien COVID-19 seperti, jantung, diabetes, hipertensi, penyakit ginjal, stroke. 

Baca Juga: Mengenal Perbedaan Coding dan Programming, Ternyata Keduanya Tak Sama

Lalu, apa penjelasan dan contoh dari komorbid? Yuk, kita cari tahu, Kids.