Menggunakan tisu kering dan bawang
Menyimpan cabai juga bisa menggunakan tisu kering dan bawang.
Cara penggunaan sangat mudah, setelah dipilah bisa langsung dimasukkan cabai ke dalam wadah yang dilapisi tisu kering.
Lalu, sebelum menutup wadah masukkan satu buah bawang, setelah itu bisa masukkan ke dalam kulkas.
Baca Juga: Cara Mudah Membuat Cabai Berbuah Lebat, Ini Pupuk yang Harus Digunakan
Dengan cara ini cabai dapat tahan sampai tiga bulan di kulkas.
Jangan mencampur cabai
Hal ini sering terjadi ketika menyimpan cabai di dalam kulkas.
Menyimpan cabai dalam kulkas hindari berdekatan dengan susu, telur, dan keju.
Hal tersebut dikarenakan bahan-bahan tersebut dapat menyerap aroma cabai.
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.