Find Us On Social Media :

Mengenal Ciri-Ciri Khusus pada Tumbuhan Berdasarkan Habitatnya

Ciri khusus tumbuhan yang hidup di darat adalah sebagian besar akar dan batang di darat.

Salah satunya adalah teratai. Teratai memiliki daun yang lebar dan batang berongga.

Daun dan bunga teratai mengambang di permukaan air. Namun, akarnya berada di dasar kolam.

5. Tumbuhan yang hidup di dua tempat

Tumbuhan hidup di tempat yang enggak terlalu basah dan kering disebut dengan mesofit. Jenis tumbuhan yang termasuk mesofit adalah tumbuhan berkayu dan rerumputan, Kids.

Tumbuh-tumbuhan tersebut dapat ditemukan di sekitar kita misalnya pisang, rerumputan, dan bambu, lo.

Ciri khusus tumbuhan mesofit antara lain, seperti akarnya mampu tumbuh pesat dan bercabang, daunnya tipis dan lebar.

Stomata pada tumbuhan ini berada di bawah daun yang memiliki fungsi menghindari penguapan yang berlebihan.

Baca Juga: Mengenal Proses Pengangkutan Air ke Tumbuhan Serta Faktornya

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.