Find Us On Social Media :

Sering Jadi Pertanyaan, Perlukah Lakukan Tes PCR Lagi Setelah Isoman 14 Hari? Simak Penjelasannya

Sering menjadi pertanyaan, apakah harus kembali lakukan tes PCR setelah isoman 14 hari?

GridKids.id - Lonjakan kasus COVID-19 kini kian tinggi membuat banyak orang khawatir khususnya di Indonesia. Jika sudah terinfeksi virus, maka segera dilakukan isolasi mandiri sesuai dengan gejala yang dirasakan. Hal ini banyak memunculkan pertanyaan mengenai tindakan setelah isolasi mandiri.

Baca Juga: Penting Diketahui, Begini Cara Mendorong Imunitas Tubuh Agar Cepat Negatif Saat Isolasi Mandiri Salah satu pertanyaan yang muncul adalah apakah pasien harus kembali melakukan tes swab PCR setelah menjalani isolasi mandiri 14 hari.Umumnya, banyak yang menjalani isolasi mandiri di rumah dengan gejala ringan dan tanpa bergejala. Berikut, penjelasannya yang harus kamu ketahui.

Baca Juga: 6 Hal yang Efektif Membantu Kita agar Bisa Bangun Lebih Awal