Find Us On Social Media :

Perlu Dihindari, Ini Bahaya Mengonsumsi Telur dalam Kondisi Mentah

Jangan lakukan lagi, ini bahaya mengonsumsi telur dalam keadaan mentah.

Kenali bahaya mengonsumsi telur mentah

Ketika ingin mengonsumsi telur sebaiknya dalam kondisi matang, Kids.

Mengonsumsi telur atau kuning telur dalam kondisi mentah bisa memicu bakteri.

Salah satu bakteri yang ada dalam telur mentah ialah bakteri Salmonella.

Baca Juga: Mudah dan Murah, Ini Cara Membuat Donat Tanpa Telur, Hasilnya Lezat

Bakteri Salmonella bisa menyebabkan diare, demam, hingga kram.

Nah, hal tersebut akan membuat kekebalan tubuh menjadi menurun.

Mengurangi risiko infeksi bakteri

Untuk meminimalisir risiko dan mencegah bakteri Salmonella ke tubuh, sebaiknya mengonsumsi telur yang sudah disterilisasi.

Selain itu, kamu juga bisa memperhatikan tempat penyimpanan agar terhindar dari bakteri.