Find Us On Social Media :

Benarkah Cuaca Panas Bikin Cepat Emosi? Ternyata Inilah Penjelasannya

Cuaca panas bisa memengaruhi emosi seseorang

Cara meredakan emosi saat berada di cuaca panas

1. Perbanyak konsumsi cairan

Enggak cuma minum air putih 8 gelas perhari, cairan bisa diperoleh dari sayuran dan buah-buahan.

2. Jangan terlalu lama di bawah sinar matahari

Jangan terlalu sering berada di bawah sinar matahari, terutama pada pukul 11.00-15.00.

Waktu tersebut di mana paparan sinar UV matahari berada di puncaknya.

3. Kenakan pakaian berwarna cerah

Ada beberapa jenis pakaian yang membuat badan lebih cepat gerah.

Sebaiknya memakai pakaian dengan bahan tipis dan enggak menyerap panas, seperti warna terang.

4. Segera beristirahat

Jika kamu sudah lelah dan haus, segera bertenduh dan istirahat. Ini dilakukan agar kamu enggak dehidrasi.

Dehidrasi adalah kondisi di mana tubuh kehilangan banyak cairan sehingga bisa mengganggu keseimbangan dan kinerja organ di dalam tubuh.

Baca Juga: Punya Hati Lapang dan Pintar Mengontrol Emosi, Inilah 5 Zodiak yang Dikenal Paling Sabar, Kamu Termasuk?

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.