Find Us On Social Media :

Bukan Air Putih, Ini 5 Minuman yang Paling Ampuh Redakan Rasa Pedas di Mulut

Rasa pedas bukan berasal dari makanan melainkan dari senyawa capsaicin

GridKids.id - Apakah kamu pernah merasakan mulut seperti terbakar setelah makan pedas, Kids?

Makanan pedas memang lezat. Banyak masyarakat Indonesia yang menyukai makanan pedas.

Ternyata yang menyebabkan rasa pedas bukan berasal dari makannya, tetapi dari senyawa capsaicin.

Baca Juga: Di Balik Rasanya yang Pedas, Ternyata Cabai Punya Beragam Manfaat, Sudah Tahu?

Senyawan capsaicin adalah zak aktif pada cabai yang menimbulkan rasa pedas dan panas.

Seringnya ketika kepedasan, kita akan mengonsumsi air mineral atau air putih.

Padahal minuman itu enggak bisa menurunkan efek terbakar dari makan makanan pedas.

Baca Juga: Tanda Tubuh Terkena COVID-19 di Fase Awal yang Wajib Kita Ketahui