Find Us On Social Media :

Jangan Lakukan Lagi, Ini Penyebab Nasi Jadi Kuning dan Kering yang Harus Dihindari

Memasak nasi putih selalu menguning dan kering, ternyata ini penyebabnya.

Jika kamu lupa mengaduk air, maka nasi menjadi berair, Kids.

Hal tersebut yang memicu nasi menjadi rusak seperti cepat basi dan berbau.

Menyimpan nasi terlalu lama

Nasi menjadi menguning hingga kering bisa disebabkan karena kita menyimpan nasi terlalu lama.

Baca Juga: Cara Membersihkan Sisa Nasi di Rice Cooker yang Lebih Praktis dan Mudah, Enggak Perlu Merendamnya

Hal tersebut disebabkan memasak nasi dengan jumlah banyak untuk hari berikutnya.

Dengan banyaknya nasi, membuat kita lama menyimpannya. Kalau sudah begini, nasi jadi enggak sedap dan menguning.

Untuk menghindari hal tersebut, kamu bisa memasak secukupnya agar nasi habis dalam sekali memasak atau di hari yang sama.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.