Find Us On Social Media :

Penyandang Diabetes Enggak Perlu Takut Makan Seafood, Ini Pilihan Lauk yang Bisa Dikonsumsi

Udang merupakan salah satu makanan seafood yang dimakan untuk penyandang diabetes.

Ikan nila juga lebih mudah ditemukan serta harga lebih murah, Kids.

Selain itu, ikan yang satu ini memiliki kandungan yang cukup baik seperti protein, asam lemak omega-3, dan omega-6.

Kandungan tersebut berguna untuk menurunkan kadar gula darah.

Baca Juga: Alami Penyakit Diabetes, Komedian Sapri Pantun Meninggal Dunia

Salmon memiliki kandungan omega-3

Sudah menjadi rahasia umum, jika ikan salom sangat baik dikonsumsi bagi penyandang diabetes.

Hal tersebut dikarenakan salmon memiliki kandungan asam lemak omega-3.

Kandungan tersebut sangat baik untuk jantung hingga kesehatan otak.

Tetapi salmon dikenal ikan yang mahal serta sulit dicari, jika enggak menemukannya bisa mengganti dengan tongkol atau ikan tuna, Kids.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id.