Find Us On Social Media :

Jarang Ada yang Tahu, Ternyata Daun Thyme Memiliki Manfaat Kesehatan untuk Tubuh

Bukan hanya bisa digunakan untuk memasak, ini manfaat kesehatan dari Daun Thyme.

Dalam beberapa penelitian menemukan bahwa mengonsumsi daun thyme dapat meringankan kondisi peradangan hingga iritasi kulit, Kids.

Hal tersebut bisa terjadi karena daun thyme memiliki kandungan antiradang, antioksidan hingga antibakteri.

Baca Juga: Jangan Keburu Dibuang, Siapa Sangka 4 Biji Buah Ini Juga Bisa Dikonsumsi dan Berikan Manfaat Kesehatan

Mengatasi Sakit Batuk

Jika kamu memiliki atau sedang sakit batuk bisa mengonsumsi daun thyme.

Ada beberapa studi yang menemukan bahwa minyak esensial yang memiliki kandungan daun thyme sangat bagus untuk obati batuk.

Hal tersebut dikarenakan adanya kandungan antioksidan dan antiradang yang dapat meredakan batuk, Kids.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id