Find Us On Social Media :

Macam-Macam Kue Kering yang Sering Muncul di Momen Lebaran, Mana Favorit Kamu?

Kue sus merupakan kue kering yang sering muncul saat momen Lebaran.

4. Lidah Kucing

Kue lidah kucing merupakan sejenis kue kering yang mempunyai bentuk menyerupai lidah kucing dan sering dijumpai saat momen Lebaran.

5. Kue Sus

Baca Juga: Resep Membuat Putri Salju yang Praktis, Kue Kering untuk Stok Lebaran

Kue sus adalah kue berbentuk bundar dengan rongga berisi vla, custard, atau daging.

Kue yang satu ini dilengkapi dengan isi vla atau custard yang disajikan setelah didinginkan di dalam lemari es.

6. Kue Pukis

Pukis adalah sebuah kue khas Indonesia yang dibuat dari adonan telur, gula pasir, tepung terigu, ragi dan santan.

Adonan ini kemudian dituangkan ke dalam cetakan setengah bulan serta dipanggang di atas api.

Nah, itu dia, Kids, kue sering yang sering muncul saat momen Lebaran. Mana favorit kamu, Kids?

----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id