Find Us On Social Media :

Pemicu Berat Badan Justru Melonjak saat Berpuasa, Salah Satunya Kebanyakan Makan Gorengan

Ada beberapa penyebab berat badan melonjak saat berpuasa.

GridKids.id - Di bulan Ramadan, umat muslim di seluruh dunia menjalani puasa.

Menengok Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), puasa berarti meniadakan makan, minum, dan sebagainya dengan sengaja.

Saat berpuasa, kita harus menahan untuk enggak makan dan minum mulai dari terbit fajar hingga matahari terbenam.

Nah, karena enggak makan dan minum hampir sepanjang hari, banyak yang berpikiran kalau berat badan otomatis akan menurun.

Baca Juga: Macam-Macam Minuman Tradisional Hangat yang Cocok untuk Menu Buka Puasa, Pernah Coba?

Namun, benarkah puasa membuat berat badan turun?

Bagaimana dengan beberapa orang yang justru berat badannya melonjak saat berpuasa?

Kita cari tahu bersama penjelasannya, yuk!