Find Us On Social Media :

Mulai Banyak Beredar di Pasaran, Ini Akibat dari Gunakan Masker Palsu yang Enggak Boleh Disepelekan

Akibat Gunakan Masker Palsu

Cara Membedakan Masker Asli dan Palsu

Ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk membedakan masker asli dan palsu, nih.

Pertama, perhatikan material atau bahan yang digunakan.

Masker bedah menggunakan material berupa non–woven Spunbond, Meltblown, Spunbond (SMS), dan Spunbond, Meltblown, Meltblown, Spunbond (SMMS).

Biasanya, produsen masker menyertakan bahan bakunya di kemasan agar mudah dibaca konsumen.

Selain itu, masker sekali pakai punya 3 lapisan yang bisa menutupi mulut dan hidung penggunanya.

Baca Juga: Mengalami Skindemik Ketika Menggunakan Masker? Gunakan Cara Ini untuk Mengatasinya

Belilah masker di tempat-tempat yang terpercaya dan bisa dipertanggungjawabkan.

Misalnya, membeli di apotek atau drug store, serta toko-toko yang menjual perlengkapan kesehatan.

Tenaga kesehatan pun berharap pemerintah bisa melakukan sesuatu untuk mencegah penjualan masker palsu ini.

Untuk itu, pihak Kemenkes mengungkapkan kalau mereka akan bekerja sama dengan aparat hukum untuk menindaklanjuti kasus ini. 

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id