Find Us On Social Media :

Macam-Macam Gejala Radang Tenggorokan dan Cara untuk Mengatasinya

Ada beberapa gejala radang tenggorokan.

Gejala Radang Tenggorokan

1. Saat berbicara terasa enggak nyaman

2. Tenggorokan terasa sakit, khususnya ketika digunakan untuk menelan

3. Tenggorokan terasa kering

4. Demam ringan

5. Batuk

6. Kelenjar getah bening di sekitar leher membengkak

Baca Juga: Ganti Sikat Gigi Secara Rutin Kalau Tidak Mau Radang Gusi, Sakit Kepala Bahkan Kehilangan Gigi!

Itulah beberapa gejala radang tenggorokan yang akut, Kids.

Meski enggak diobati, biasanya radang tenggorokan akan membaik dalam jangka waktu 5-10 hari.

Namun, kalau gejala tersebut terus muncul dan enggak kunjung reda setelah sepuluh hari, sebaiknya jangan diabaikan.

Terlebih lagi jika gejalaya malah makin parah, jangan ragu untuk segera berkonsultasi dengan dokter.