Find Us On Social Media :

Enggak Perlu Obat, Ini Cara Menurunkan Darah Tinggi Secara Aman, Jangan Sampai Stroke Dulu

Enggak Perlu Obat, Ini Cara Menurunkan Darah Tinggi Secara Aman

1. Kurangi Natrium

Salah satu cara untuk menurunkan darah tinggi secara aman dengan mengurangi natrium.

Yap, natrium salah satu asupan yang enggak boleh dikonsumsi secara berlebihan oleh para penderita tekanan darah tinggi.

Idealnya, penderita tekanan darah tinggi hanya bisa mengonsumsi 1.500 miligram natrium perhari.

Selain itu, hindari makanan olahan dan makanan cepat saji karena tinggi natrium, garam dan sodium, Kids.

 

2. Kurangi Berat Badan

Selain membuat badan ideal, mengurangi berat badan dapat menurunkan darah tinggi, lo.

Berat badan yang berlebih bisa membuat jantung bekerja lebih keras bahkan bisa sebabkan hipertensi.

Nah, salah satu cara mengendalikan dan menurunkan tekanan darah dengan menurunkan berat badan.

Baca Juga: Ini Manfaat Rutin Konsumsi Tomat untuk Tubuh, Salah Satunya untuk Cegah Sel Kanker