Find Us On Social Media :

Rahasia dan Resep Membuat Pisang Crispy yang Awet, Mudah dan Enggak Repot

Resep Pisang Crispy

Cara Membuat Pisang Goreng Kremes:

1. Potong tipis pisang. Bentuk berjajar seperti kipas.

2. Campurkan bahan pencelup. Aduk rata. Sisihkan.

3. Campurkan bahan kremesan. Aduk rata.

4. Tuang satu sendok sayur adonan kremesan ke dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api besar. Biarkan adonan kremesan naik ke permukaan minyak. Kecilkan api.

5. Kumpulkan sedikit-sedikit kremesan menggunakan spatula kayu hingga menyatu.

6. Celupkan pisang ke bahan pencelup. Letakkan di tengah kremesan. Lipat kremesan menggunakan dua spatula kayu. Goreng sampai matang dan kering. Tiriskan.

Baca Juga: Resep Bakwan Sayur Renyah dan Garing ala Pedagang yang Mudah Dibuat Sendiri di Rumah

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id