Find Us On Social Media :

Manfaat Alpukat Bagi Kesehatan, Salah Satunya Jaga Kesehatan Jantung

Manfaat Alpukat bagi Kesehatan

Memperkuat Tulang

Alpukat mengandung vitamin K yang cukup tinggi.

Nah, mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin K bisa membantu meningkatkan kekuatan tulang, Kids.

Nutrisi ini bisa membantu meningkatkan kepadatan tulang dan mencegah patah tulang.

Baca Juga: Seringnya Dijadikan Jus, Siapa Sangka Buah Alpukat Mempunyai Banyak Khasiat Bagi Tubuh

Tingkatkan Daya Ingat

Alpukat mengandung banyak vitamin, salah satunya vitamin E.

Kandungan vitamin E ini bisa membantu melindungi dari melambatnya daya ingat serta meningkatkan kemampuan berpikir.

Nutrisi dalam alpukat bahkan bisa mencegah terkena penyakit Alzheimer yang menyerang otak.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id