3. Daging olahan
Daging olahan saat ini juga banyak juga di pasar karena pengolahan yang praktis.
Namun hal tersebut sangat enggak disarankan untuk penderita gangguan ginjal.
Karena daging olahan banyak mengandung garam dan protein yang harus dikurangi untuk penderita gangguan ginjal.
Baca Juga: Gejala Sakit Ginjal di Fase Awal yang Sebaiknya Mulai Diwaspadai
4. Kentang
Kentang untuk sebagian orang sebagai pengantin karbohidrat.
Namun untuk penderita gangguan ginjal sangat enggak disarankan, jika ingin mengonsumsinya jusru harus dikurangi.
Kentang memiliki kandungan kalium yang harus dihindari orang dengan gangguan ginjal.
Namun jika ingin memakan kentang sebaiknya direndam atau dicuci untuk mengurangi kandungan kaliumnya.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id