Find Us On Social Media :

4 Tanda Ikan Cupang Merasa Bahagia di Lingkungannya, Salah Satunya Membuat Sarang

Tanda Ikan Cupang Bahagia

GridKids.id - Saat pandemi virus corona ini, masyarakat dianjurkan untuk tetap berada di rumah dan menghindari kerumunan.

Karena menghabiskan lebih banyak waktu di rumah, enggak heran kalau muncul banyak orang yang punya hobi baru.

Salah satu hobi ini adalah memelihara ikan cupang, Kids.

Baca Juga: Jangan Salah, Ikan Cupang Juga Bisa Stres karena Beberapa Penyebab

Dengan warna-warna yang cantik, ikan cupang memang jadi salah satu jenis ikan hias yang populer.

Nah, setiap pemilik hewan pasti ingin peliharaan mereka sehat dan bahagia.

Lalu, bagaimana cara mengetahui kalau ikan cupang peliharaan kita bahagia, ya?