GridKids.id - Apakah kamu mengoleksi ikan cupang di rumah, Kids?
Jika kita memiliki koleksi ikan di rumah, tentu kita perlu merawatnya.
Nah, salah satu bentuk perawatan yang penting untuk dilakukan adalah memelihara air pada akuarium, Kids.
Kalau air akuarium kita rawat dengan baik, nantinya ikan yang hidup di dalamnya bisa tumbuh dengan sehat.
O iya, tahukah kamu kalau air di dalam akuarium ikan cupang perlu diberi garam?
Wah, apa fungsi dari garam, ya? Mengapa akuarium ikan cupang perlu diberi garam?
Kita cari tahu alasannya, yuk!
Baca Juga: Bikin Cantik Sih, Tapi Lampu di Akuarium Ternyata Bisa Buat Ikan Enggak Nyaman
Baca Juga: Tips Membuat Ikan Cupang Panjang Umur, Salah Satunya Ikan Perlu Diajak Olahraga
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar