Find Us On Social Media :

Ciri-Ciri Kucing Demam, Sebaiknya Jangan Dianggap Sepele dan Diabaikan

Kucing peliharaan

GridKids.id - Siapa yang memelihara kucing di rumah, nih?

Bukan hanya mengajaknya bermain serta memberi makan, sebagai pemiliknya kita juga wajib selalu memastikan hewan peliharaan kita dalam kondisi yang sehat.

Nah, tahukah kamu kalau hewan peliharaan seperti kucing juga bisa mengalami demam?

Yap, bukan hanya kita saja yang bisa demam, Kids. Kucing juga bisa sakit dan mengalami demam.

Namun, bagaimana caranya mengetahui apakah kucing kita dalam kondisi demam atau enggak, ya?

Apa yang harus dilakukan jika kucing benar-benar sedang dalam kondisi demam?

Kita cari tahu ciri-ciri kucing demam dan penanganannya berikut ini, yuk!

Baca Juga: Selalu Terlihat Seperti Baru Bangun Tidur, Kucing dengan Mata Sayu dan Bulu Berantakan Ini Bikin Gemas yang Lihat

Baca Juga: Enggak Cuma Manusia, Kucing Juga Bisa Cacingan karena Beberapa Penyebab