GridKids.id - Kucing memang salah satu hewan menggemaskan yang seru untuk dipelihara.
Bukan hanya menggemaskan, kucing juga asyik untuk diajak bermain di rumah.
Kita pun enggak bakal bosan jika menghabiskan banyak waktu di rumah dengan ditemani kucing-kucing peliharaan kita.
O iya, pernahkah kamu menemukan mata kucing peliharaanmu mengeluarkan air mata?
Baca Juga: Bikin Terharu, Ternyata Ini Alasan di Balik Kebiasaan Aneh Kucing yang Suka Menunjukkan Bokongnya
Sekilas, kucing tampak seperti menangis ketika air keluar dari pelupuk matanya.
Apakah kucing memang bisa menangis seperti kita, ya?
Ups... ternyata itu bukan air mata karena menangis, Kids.
Source | : | bobo.id |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar