Find Us On Social Media :

Suka Ngemil? Ini 5 Camilan Sehat dan Lezat yang Pas untuk Menunda Lapar

Yoghurt, camilan sehat.

3. Apel Diselimuti Selai Kacang

Nah buah yang satu ini kaya akan vitaminnya, apel juga dipercaya bisa untuk mengatasi ngantuk di jam-jam tertentu.

Selain itu, apel dapat menunda lapar juga, lo. Kamu bisa menabur atau mencocol potongan apel ini ke dalam selai kacang, Kids!

4. Dark Chocolate (Cokelat Hitam)

Penelitian British Medical Journal menyimpulkan mengonsumsi dark chocolate dapat melancarkan metabolisme dan meningkatkan perkembangan otak.

Selain itu, Dark chocolate mengandung theobromine yang dapat meningkatkan stamina dan energi.

5. Kurma

Buah yang terkenal dari Timur Tengah ini mempunyai rasa yang lezat dan manis.

Kurma cocok untuk penunda lapar. Cukup dengan tiga buah saja, energimu akan terisi kembali, Kids!

Baca Juga: Suka Mengonsumsi Cokelat Panas? Berikut 5 Manfaatnya untuk Tubuh, Ternyata Baik untuk Jantung

Baca Juga: Ini Manfaat yang Enggak Diketahui dari Susu untuk Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Jantung

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik dihttps://www.gridstore.id