Gridkids.id - Kamu tahu enggak Kids? secara biologis tubuh manusia membutuhkan cairan yang sangat banyak yang digunakan sebagai penopang, untuk kadar cairanya berbeda-beda setiap usia.
Oleh karena itu manusia selalu memerlukan minum dalam satu hari atau pada saat aktifitas yang mengguras tenaga.
Namun kamu tahu enggak Kids? bagaimana perhitung air minum yang harus kita konsumsi dalam satu hari?
Karena jika kekurangan air atau kelebihan air putih itu dapat menyebabkan gangguan kesehatan, jadi harus pas, ya, Kids.
Untuk aturan yang pertama pasti sering kamu denger, yaitu minum 8 gelas sehari, namun untuk yang satu ini enggak memiliki dasar ilmiah yang kuat.
Namun menurut Institute of Medicine’s Food and Nutrition Board, ada perbedaan konsumsi air antara wanita dan pria, lo.
Baca Juga: Terkesan Sederhana, Tidur Siang Ternyata Punya Manfaat Penting Untuk Kesehatan
Baca Juga: Sering Disepelekan, Kebiasaan Pagi Hari Ini Bantu Turunkan Kolestrol Hingga Tingkatkan Daya Ingat