Find Us On Social Media :

Coba Cek Sekarang, Ini 6 Tanda Tubuhmu Mengalami Diabetes Tipe 2, Jangan Diabaikan

Diabetes

1. Sering buang air kecil

Sering dianggap sepele, ternyata sering buang air kecil menjadi tanda awal tubuh mengalami diabetes tipe 2.

Mengapa begitu? karena meningkatnya kadar gula secara mendadak membuat tubuh kaget.

Jadinya, tubuh berusaha mengeluarkan kelebihan gula melalui urine, itu sebabnya mengapa kamu sering buang air kecil, terutama pada malam hari.

Baca Juga: Sering Dianggap Makanan Kampung, Siapa Sangka Manfaat Ubi Rebus Sangat Dibutuhkan oleh Tubuh

2. Meningkatnya rasa haus

Ketika kadar gula tinggi, tubuh secara alami akan berusaha untuk menyingkirkannya dari peredaran darah.

Itu sebabnya mengapa diabetes ditandai dengan sering buang air kecil.

Nah, karena sering buang air kecil, tubuh jadi rentan haus.

Seiring waktu, hal ini dapat menyebabkan dehidrasi dan menyebabkan seseorang merasa lebih haus dari biasanya.