Find Us On Social Media :

Jangan Disepelekan dan Segera Atasi! Flu yang Tak Segera Sembuh Bisa Sebabkan 5 Penyakit Serius Ini

Sakit Flu

1. Pneumonia

Pneumonia adalah infeksi paru-paru yang menyebabkan alveoli meradang. Kondisi tersebut menimbulkan gejala seperti batuk, demam, gemetar, dan menggigil.

Pneumonia bisa berkembang dan jadi komplikasi flu serius yang mengancam nyawa.

Itu sebabnya, kita harus segera mencari perawatan medis kalau mengalami gejala berikut:

2. Bronkitis

Komplikasi ini disebabkan oleh iritasi pada selaput lendir bronkus di paru-paru. Gejala bronkitis bisa berupa:

Bronkitis biasanya bisa diatasi dengan istirahat, minum banyak caira, dan mengonsumsi obat yang banyak dijual di apotik.

Namun, kita harus segera mencari bantuan dokter kalau mengalami demam di atas 38 derajat celcius, gejala berlangsung lebih dari tiga minggu, dan kualitas tidur terganggu.

Bronkitis kronis yang enggak diobati bisa menyebabkan kondisi yang lebih serius, seperti pneumonia, emfisema, gagal jantung, dan hipertensi pulmonal. 

Baca Juga: Ada di Dapur, Bahan-Bahan Alami Ini Dikenal Ampuh Mencegah Batuk, Pilek, dan Flu