Find Us On Social Media :

Enggak Cuma Ada di Pulau Komodo, Ternyata Komodo Juga Menghuni Pulau-Pulau Ini

Komodo

Pulau Komodo

Pulau Komodo merupakan habitat asli dari komodo yang terletak di sebelah timur Pulau Sumbawa.

Pulau Komodo yang berada di Kecamatan Komodo ini memiliki luas mencapai 390 kilometer persegi.

Nah, di pulau ini terdapat Desa Komodo yang dihuni sebanyak 1.791 jiwa berdasarkan data pada tahun 2019. 

Pulau Rinca

Pulau Rinca adalah pulau kecil yang terletak di dekat Pulau Komodo, tepatnya berada di Kecamatan Komodo, Manggarai Barat, NTT.

Luas pulau ini mencapai 198 kilometer persegi dan enggak hanya dihuni oleh komodo, tapi juga berbagai hewan lain seperti babi liar, kerbau, dan burung.

Di pulau ini terdapat Desa Pasir Panjang yang berpenduduk sebanyak 1.688 jiwa berdasarkan data tahun 2019.

Baca Juga: 10 Pulau Terbaik Asia, 2 di Antaranya Ada di Indonesia dan Salah Satunya Sudah Masuk dalam Daftar Selama Sepuluh Tahun