Find Us On Social Media :

Mulai Banyak Dilirik Artis, Inilah Manfaat Tak Terduga Dari Jus Seledri, Rasakan Sendiri Keajaibannya

Chelsea Olivia, salah satu selebriti yang suka minum jus seledri

GridKids.id - Seledri termasuk sayuran yang sering digunakan untuk berbagai jenis makanan, seperti ditambahkan pada masakan ayam hingga telur.

Meski seringnya dijadikan toping pada masakan, namun seledri mempunyai banyak manfaat yang baik untuk kesehatan, lo.

Saat dijadikan jus, seledri juga mempunyai kandungan antioksidan, seperti apigenin dan luteolin yang baik untuk tubuh.

Kini seledri mulai dilirik banyak orang hingga artis, Kids. Belum banyak yang tahu, ternyata jus seledri baik untuk kesehatan.

Tren Minum Jus Seledri

Sejak Chelsea Olivia sering meminum jus seledri, banyak orang mulai mengikuti trend ini.

Jus yang dibuat dari sayuran hijau populer dengan sebutan green juice atau green smoothies.

 

Seledri sendiri termasuk green juice yang dianggap menyehatkan karena kandungannya.

Baca Juga: Golongan Darah O Sebaiknya Hindari Jenis Sayuran Ini, Berbahaya Bisa Jadi Racun dan Tak Baik untuk Tubuh