3. Mengunyah Permen Karet
Mungkin kamu bertanya-tanya apa hubungan mengunyah permen karet dan sakit kepala.
Namun nyatanya, gerakan mengunyah yang berulang itulah penyebabnya.
Selain itu, bahan pemanis buatan yang terkandung dalam permen karet juga bisa menyebabkan sakit kepala.
4. Olahraga Tanpa Pemanasan
Siapa yang suka olahraga? Olahraga secara rutin memang dianjurkan untuk menjaga kesehatan tubuh.
Namun, olahraga yang dimulai tanpa pemanasan ternyata berbahaya untuk tubuh, lo, salah satunya menyebabkan sakit kepala.
5. Tas yang Terlalu Berat
Berat tas ransel dan isinya tidak boleh lebih dari 20 persen berat badan kita.
Kalau terlalu berat, tas itu akan membuat leher kita menegang dan akan menyebabkan sakit kepala.
Baca Juga: Terlalu Lama Terpapar Sinar Matahari Bisa Sebabkan Sakit Kepala, Ternyata Ini Alasannya