GridKids.id – Siapa yang pecinta thai tea, nih? Minuman satu ini memang banyak digemari. Sejak muncul di Indonesia beberapa tahun lalu, outlet atau kedai minuman yang menjual thai tea pun menjamur.
Kalau kamu suka banget dengan minuman ini, coba deh bikin sendiri dengan resep thai tea berikut ini. Cara bikinnya mudah, kok.
Resep thai tea ini enggak cuma nikmat bahkan bisa seenak buatan kedai minuman, tapi juga sehat, lo.
Soalnya, biasanya thai tea yang buatan kedai minuman mengandung gula, susu, atau krimer yang cukup banyak sehingga terasa manis tapi kurang baik kalau kita konsumsi.
Nah, supaya minuman favoritmu ini jadi lebih sehat, mari kita coba bikin sendiri, Kids. Simak cara membuat thai tea berikut, yuk!
Baca Juga: Cara Membuat Kentang Goreng Ala Restoran Cepat Saji Ternyata Mudah Banget, Ini Trik Rahasianya