GridKids.id - Saat terkena pilek, biasanya kita akan mengalami beberapa gejala seperti hidung meler atau tersumbat, bersin-bersin, dan lain sebagainya yang bikin enggak nyaman.
Biar enggak makin parah dan mengganggu aktivitas, kamu bisa mencoba obat pilek alami yang dikenal ampuh redakan gejala pilek.
Obat pilek alami ini menggunakan bahan-bahan yang biasanya tersedia di rumah.
Baca Juga: Sering Dikira Sama, Pilek dan Flu Ternyata Adalah Dua Hal yang Berbeda
Cara membuatnya pun mudah, lo. Bahkan, untuk mengatasi pilek kita enggak selalu harus meminum suatu ramuan.
Penasaran? Yuk, kita simak bahan alami apa saja dan bagaimana cara memanfaatkannya menjadi obat yang ampuh atasi pilek!