Find Us On Social Media :

Banyak Digunakan, Sudah Tahu Perbedaan Garam Dapur dan Garam Meja?

Garam

Garam Meja

Untuk mendapatkan garam meja, dibutuhkan proses yang jauh lebih rumit daripada garam dapur.

Soalnya, garam meja adalah garam yang didapatkan dari hasil tambang dari dalam tanah.

Kandungan mineral lain yang menyertai proses penambangan tersebut harus dihilangkan melalui sejumlah proses.

Baca Juga: Garam Bisa Bikin Tubuh Jadi Gendut Bahkan Obesitas, Fakta atau Mitos?

Dari segi tekstur, garam meja jauh lebih halus sehingga gampang larut di dalam air, Kids.

Namun, biasanya garam meja diberikan tambahan zat adiktif tertentu untuk mencegah supaya garam enggak menggumpal.

Selain itu, garam meja biasanya juga diberi tambahan zat gisi lain supaya memiliki komposisi yang menyerupai garam yang dibuat dari air laut.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id