GridKids.idb - Kids, kamu pasti pernah mengalami cegukan.
Memang terlihat sepele, tapi cegukan bisa sangat mengganggu.
Belum lagi, ternyata cegukan juga bisa jadi pertanda kalau tubuh sedang mengalami gangguan kesehatan, lo.
Biasanya, cegukan terjadi saat diafragma berkontraksi tanpa sadar.
Diafragma adalah otot yang memisahkan dada dari perut.
Cegukan biasanya terjadi dalam waktu singkat. Namun dalam beberapa kasus, cegukan bisa menandakan adanya masalah kesehatan yang serius.
Cegukan yang menandakan adanya masalah kesehatan biasanya terjadi secara persisten atau yang juga dikenal dengan sebutan cegukan kronis.
Cegukan semacam ini biasanya terjadi lebih dari 48 jam.
Cegukan yang persisten biasanya menandakan masalah kesehatan berikut:
Baca Juga: Enggak Perlu Khawatir Batal, Inilah 6 Cara Efektif Atasi Cegukan saat Puasa